Foto cantik dulu ya di Pantai Panjang Assalamualaikum Sahabat Smart Mom,Alhamdulillah tahun ini aku bisa mudik ke Bengkulu dan bermain di Pantai Panjang. Pantai yang indah dan yang memiliki pasir dan ombak yang memikat. Jujur sejak 6 tahun tidak mudik ke Bengkulu, mampir ke Pantai Panjang adalah salah satu impianku. Setiap malam aku berdo'a selain berziarah ke makam Ayah dan Ibuku, ke Pantai